Selasa, 29 Mei 2012

Tiket Promo Sriwijaya Air Beli 1 dapat 2 Tiket

Promosi yang ditunggu tunggu buat para pemburu tiket promo dan murah. Kali ini Sriwijaya Air menyediakan suatu program dimana ketika kita membeli 1 tiket akan mendapatkan 1 tiket gratis, istilahnya Buy One Get Two...asyik banget nih :)

Tiket Promo Sriwijaya Buy One Get Two ini hanya bisa dapatkan jika kita membeli tiket sriwijaya menggunakan kartu kredit BNI. Nah, kapan dan dimana kita bisa mendapatkan promo ini? Ayoo semangat dan baca terus agar kita kebagian mendapatkan promo sriwijaya air ini.


Berikut detail Tiket Promo Sriwijaya Air beli 1 dapat 2:
  • Kode Promosi :SJCC110613
  • Kota Asal :Semua Kota
  • Kota Tujuan :Semua Kota
  • Jenis Perjalanan :Pulang Pergi
  • Periode Penjualan :13 Juni 2011 - 13 Juni 2012
  • Periode Terbang :13 Juni 2011 - 13 Juni 2012
Untuk pembelian tiket hanya bisa dilakukan di Kantor Sriwijaya Air Bandara dan Kantor Penjualan Sriwijaya Air di semua kota serta melalui TeleTravel BNI (021-572 9090).

Syarat dan ketentuan tiket promo sriwijaya air buy one get two:
  • Periode Program:13 Juni 2011 - 13 Juni 2012 (Periode reservasi dan perjalanan/complete travelling)
  • Pembelian Tiket bisa dilakukan di Seluruh Town Ticketing Office Sriwijaya Air, Seluruh Airport Ticketing Office Sriwijaya Air dan TeleTravel BNI di 021-5729090
  • Buy One Get Two pembelian tiket Sriwijaya Air dengan menggunakan semua jenis Kartu Kredit BNI termasuk Corporate Card dan Hasanah Card untuk rute penerbangan apapun
  • Promo Buy One Get Two berlaku khusus untuk kelas Low Seasons : Kelas U | High Seasons : Kelas D
  • Maksimum pembelian 2 (dua) tiket/kartu/hari
  • No black out date untuk promo Buy One Get Two
  • Berlaku cicilan 0% tenor 6 bulan dengan minimum transaksi Rp 500 ribu untuk pembelian tiket kelas apapun (kecuali kelas promo Buy One Get Two)
  • Cicilan 0% hanya berlaku untuk pembelian tiket di Town Ticketing Office dan Airport Ticketing Office Sriwijaya Air
  • Cicilan 0% tidak berlaku untuk Corporate Card dan Hasanah Card
  • Untuk tiket gratis yang kedua (domestik) tetap dikenakan biaya admin dan Iuran Wajib Jasa Raharja total sebesar Rp 60.000
  • Promo Buy One Get Two ini berlaku berdasarkan available seat
  • Kategori infant (usia < 2 tahun) tidak berlaku untuk promo Buy One Get Two ini
  • Pemegang Kartu Kredit BNI yang bertransaksi diperkenankan tidak ikut dalam perjalanan/penerbangan
Wahh..asyik banget nih bagi pemegang kartu kredit BNI, bisa mendapatkan tiket sriwijaya air 2 tiket jika beli 1 tiket. Ayoo buruan deh sebelum kehabisan sama pemburu tiket promo lainnya hehehe.

Untuk informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi call center Sriwijaya Air di 021-292 79 777 atau melalui nomor telepon Sriwijaya Air di seluruh Indonesia

Senin, 28 Mei 2012

Cara Aman Menggunakan Kartu Kredit 2

     Saat Melakukan Transaksi

  1. Kartu kredit di terbitkan atas nama pribadi anda, sehingga hanya anda yang boleh menggunakannya.Jangan pernah memberikan kartu kredit pada orang lain, termasuk keluarga dan orang terdekat sekalipun.
  2. Jangan pernah memberitahukan PIN anda pada orang lain. Karena PIN bersifat rahasia dan dapat di gunakan untuk pengambilan tunai di atm.
  3. Jangan pula memberikan informasi data pribadi mengenaikartu kredit anda seperti nama gadis atau ibu kandung, masa berlaku kartu kredit, 3 angka di belakang kartu, ataupun limit kartu kredit anda kepada pihak yang tidak berkepentingan.
  4. Simpan kartu kredit anda di tempat yang aman.
  5. Pastikan staff merchant dimana anda bertransaksi langsung membawa kartu anda ke tempat kasir dan bukan tempat lainnya.
  6. sebelum menandatangani sales draft, pastikan bahwa jumlah transaksi yang tercetak di sales draft sesuai dengan jumlah transaksi yang anda belanjakan. Dengan demikian anda terhindar dari kewajiban membayar tagihan yang bukan transaksi anda.
  7. Pastikan bahwa kasir hanya menggesek kartu anda sekali untuk setiap transaksi. Hal ini untuk menghindari adanya 2 kali penagihan dengan jumlah yang sama, pada waktu dan tempat yang sama.
  8. Pastikan staff merchant mengembalikan kartu kredit anda setelah transaksi selesai.
  9. Simpanlah kembali kartu anda dan simpan pula sales draft transaksi anda untuk di cocokkan dengan tagihan yang anda terima di kemudian hari.
  10. Bila anda bertransaksi di dunia maya ( online transaction ) pastikan bahwa tempat anda bertransaksi adalah tempat yang aman dari kemungkinan penyalahgunaan kartu kredit.
  11. Bila anda mendapatkan tawaran dari merchant yang menggunakan telephon, atau surat ataupun internet. Pastikan bahwa anda telah mengetahui produk dan jasa yang di tawarkan dan telah setuju dengan penawaran tersebut. Sebelum anda memberikan 16 digit nomor kartu kredit anda.

Cara Aman Menggunakan Kartu Kredit

    Saat Menerima Kartu

1. pastikan kartu kredit yang anda terima berada dalam amplop tertutup dan di kirim oleh Bank/Lembaga   
    keuangan penerbit kartu kredit kemana anda mengirimkan aplikasi.
2. Segera tanda tangani kartu kredit yang baru anda terima.
3. Akan lebih baik bila pada muka kartu kredit terdapat foto anda, dengan demikian akan lebih muda terdeteksi
    bila ternyata ada orang lain yang menggunakan kartu anda.
4. Bila anda telah mendapatkan PIN, segera ganti PIN tersebut dengan yang mudah anda ingat ( jangan gunakan     tanggal lahir anda, karena angka ini mudah di lacak orang lain).

Keunggulan Kartu Kredit BNI VISA/MASTERCARD

  1. Diterima di Seluruh Dunia
    Kartu Kredit BNI Visa/MasterCard siap digunakan diseluruh dunia dan bisa digunakan pada ATM bertanda CIRRUS / PLUS di seluruh dunia, serta di ATM Bank BNI yang tersebar di seluruh Indonesia.
  2. Syarat Pembayaran yang Mudah dan Murah
    Anda cukup membayar minimum 10% dari total tagihan dengan suku bunga yang rendah yaitu: 2,95% untuk transaksi belanja dan 3,75% untuk penarikan tunai. 
     
  3. BNI Call
    BNI Card Center siap membantu Anda setiap hari, sepanjang tahun melalui Layanan Telepon 24 Jam BNI Call. Hubungi  (021) 5789 9999 atau nomor Call Forward di kota Anda dan TelePlus Officer kami dengan senang hati akan membantu Anda. BNI Call bisa juga dihubungi di 68888 menggunakan ponsel Anda 
  4. Kartu Tambahan dengan Nomor yang Berbeda 
    Dengan nomor kartu yang berbeda antara pemegang kartu utama dan tambahan, Anda akan lebih mudah memilah transaksi dan mengontrol pemakaian masing-masing kartu. Pembayaran cukup ditujukan ke nomor kartu utama.
  5. DanaPlus
    Nikmati kemudahan mentransfer dana (tunai) dari batas kredit Anda (dengan suku bunga ritel) untuk apa saja melalui TelePlus BNI ke rekening mana saja di Indonesia sesuai dengan kebutuhan Anda. 
  6. Smart Transfer Merupakan fasilitas transfer dana secara otodebet dari Kartu Kredit BNI ke rekening manapun yang diinginkan, termasuk untuk melakukan pembayaran tagihan Kartu Kredit Bank lain yang Anda miliki. 
  7. Isi Ulang Pulsa Ponsel Anda dapat melakukan isi ulang pulsa ponsel dari berbagai operator GSM dan CDMA melalui Layanan Telpon 24 Jam BNI Call. 
  8. Bebas Memilih tanggal Jatuh Tempo
    Anda bebas memilih tanggal jatuh tempo pembayaran tagihan seperti yang tertera pada formulir aplikasi, sesuai dengan kondisi keuangan Anda, dengan tanggal yang sama untuk tagihan BNI VISA dan BNI MasterCard Anda.
  9. Perlindungan Asuransi Perjalanan Udara Bebas Premi
    Secara otomatis Anda berhak atas perlindungan asuransi kecelakaan perjalanan udara hingga senilai Rp. 500 juta (Kartu Emas) atau Rp. 4 Milyar (Kartu Visa Platinum) jika tiket perjalanan Anda dibeli dengan Kartu Kredit BNI. Tidak hanya itu, Anda juga akan mendapatkan perlindungan transaksi untuk keterlambatan transit pesawat, penerbangan yang tertunda ataupun kehilangan/keterlambatan bagasi. 
  10. Perlindungan Asuransi Kecelakaan 24 Jam Cuma-Cuma
    Bagi pemegang Kartu Kredit BNI Visa Platinum, Anda berhak atas perlindungan terhadap kecelakaan pada saat bepergian dengan kendaraan umum yang terjadi kapan saja hingga Rp 100 juta. 
     
  11. Perisai Plus
    Perisai Plus memberikan perlindungan terhadap saldo terhutang Kartu Kredit BNI Anda pada saat Anda tidak dapat membayar tagihan karena sakit atau kecelakaan yang mengakibatkan kematian dan cacat, dengan premi per bulan hanya sebesar 0.39% dari total saldo terhutang per bulan. 
  12. SmartBill
    Nikmati penawaran istimewa SmartBill, layanan pembayaran berbagai tagihan bulanan seperti Telkom, Telkomsel, Matrix, First Media, Indovision, air bersih Aetra Air (TPJ) dll secara otomatis melalui kartu kredit BNI, dan nikmatilah keuntungan yang pasti akan Anda dapatkan seperti : gratis biaya administrasi, tidak perlu antri, seluruh tagihan bulanan tercetak dalam satu tagihan kartu kredit Anda
  13. Layanan Perjalanan lewat TeleTravel
    Untuk kenyamanan perjalanan Anda dan keluarga, TeleTravel BNI memberikan kemudahan untuk pemesanan tiket pesawat, reservasi hotel dan paket wisata. TeleTravel juga menawarkan paket-paket wisata untuk liburan Anda dan keluarga serta membantu pembuatan paspor/visa. Untuk informasi lebih lengkap, Anda dapat menghubungi Layanan Telepon 24 Jam BNI Call atau Layanan TeleTravel di (021) 572 9090. 
    Newsletter AKSEN
    BNI Card Center menerbitkan newsletter 2 bulanan AKSEN sebagai media komunikasi dengan para pemegang Kartu Kredit BNI yang menampilkan berbagai penawaran / diskon menarik dari toko, restoran, hotel, dan tempat usaha lain di samping berbagai informasi seputar kartu Anda.
  14. Merchandising
    Melalui penawaran-penawaran khusus di katalog yang dikirimkan oleh BNI Card Center, Anda dapat memesan aneka produk eksklusif dengan harga istimewa yang penagihannya akan dilakukan di rekening Kartu Kredit BNI Anda. Pemesanan dapat dilakukan melalui Layanan Telepon 24 Jam BNI Call, faksimili, pos atau melalui website ini.
  15. Info E-mail
    Anda akan menerima info-info terkini seputar Kartu Kredit BNI maupun informasi lainnya yang dibutuhkan dan bermanfaat melalui Electronic Mail.
  16. Smart Mobile
    Transaksi Kartu Kredit Anda kini bisa lewat SMS! Isi ulang pulsa ponsel, kiriman uang melalui fitur Danaplus, Pembayaran tagihan dan mengetahui informasi mengenai Kartu Kredit BNI Anda (jumlah tagihan dan pemakaian serta layanan lainnya) dapat dilakukan hanya dengan mengirimkan SMS ke 3346 dimanapun dan kapanpun.
  17. Executive Airport Lounge
    Bagi pemegang Kartu Kredit BNI Emas dan Platinum yang bepergian menggunakan pesawat udara, Anda dapat menikmati fasilitas Executive Airport Lounge selama menunggu waktu keberangkatan. 
  18. Pilihan Asuransi Terlengkap
    Bekerja sama dengan beberapa perusahaan asuransi terkemuka, Kartu Kredit BNI memberikan pilihan produk asuransi yang lengkap, untuk memenuhi kebutuhan Anda dengan pilihan pembayaran premi yang beragam.
  19. Bonus Pasti
    Untuk setiap transaksi belanja sebesar Rp. 2.500,- dan kelipatannya dengan menggunakan Kartu Kredit BNI, Anda berhak mendapatkan 1 (satu) point reward. Kumpulkan poin Anda sebanyak-banyaknya dan dapatkan hadiah langsung tanpa diundi selama periode Program Bonus Pasti berlangsung. 
  20. Smart Spending
    Transaksi pembelanjaan dengan menggunakan Kartu Kredit BNI di Merchant atau Toko mana saja, yang transaksinya ditagihkan dengan cara Cicilan Tetap. 
  21. Kartu Kredit dengan Sentuhan Pribadi
    Anda akan merasa lebih dihargai dengan foto dan tanda tangan yang dicetak di bagian depan Kartu Anda.
  22. Check In & Bagage Handling Check in & baggage handling merupakan fasilitas baru khusus di Blue Sky Lounge (bandara Adi Sucipto Jogjakarta & bandara Syamsuddin Noor Banjarmasin).
  23. Transaksi isi ulang dan pembayaran tagihan di ATM Pembayaran berbagai macam tagihan dan isi ulang pulsa dengan menggunakan Kartu Kredit BNI di ATM BNI.
    Transaksi pembayaran dan isi ulang yang dapat dilakukan melalui ATM BNI :

    Tiket Pesawat
    Garuda, Lion Air, Mandala, Air Asia,
    Isi Ulang Pulsa
    Simpati, As, XL Voucher, XL bebas Xtra, Mentari, IM3

    Starone, Fren, Esia, Three, Flexi
    Telepon Pasca Bayar
    Xplor, Halo, Matrix, Starone, Telkom/Flexi, Fren, Esia, Three
    Universitas
    UI, SPC
    TV Kabel
    Indovision, First Media, Telkom Vision
    Air Minum/PAM
    Aetra Air (TPJ)
    Listrik
    PLN*
    Internet
    Speedy, IM2 Prepaid, IM2 ipay
     *   Biaya administrasi PLN Rp 2.000. Wilayah yang dapat dilayani DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Yogyakarta, Jawa Timur, Sumatera Barat, Batam dan Kalimantan Timur

PRODUK KARTU KREDIT BNI

Bank BNI mengeluarkan 2 jenis kartu reguler yaitu BNI VISA dan BNI MasterCard.
  • BNI VISA adalah Kartu Kredit yang dikeluarkan oleh Bank BNI dengan menggunakan logo VISA International. Yang terdiri dari BNI VISA Platinum, BNI VISA Emas dan BNI VISA Biru.
  • BNI MasterCard adalah Kartu Kredit yang dikeluarkan oleh Bank BNI dengan menggunakan logo MasterCard. Yang terdiri dari BNI MasterCard Style Titanium, BNI MasterCard Emas dan BNI MasterCard Biru

Syarat Umum Pemohon Kartu Kredit BNI
Keterangan
Platinum
Style Titanium
Emas
Biru
Penghasilan Minimum setahun 
Rp 500 Juta
Rp. 180 Juta
Rp. 60 Juta
Rp. 25 Juta
Usia Minimum Kartu Utama
21 Tahun
21 Tahun
21 Tahun
21 Tahun
Usia Minimum Kartu Tambahan
17 Tahun
17 Tahun
17 Tahun
17 Tahun
Usia Maksimum Kartu Utama          
65 Tahun
65 Tahun
65 Tahun
65 Tahun
Usia Maksimum Kartu Tambahan
65 Tahun
65 Tahun
65 Tahun
65 Tahun

Dokumen
Karyawan/TNI/Polisi
Dokter/Profesional lainnya
Pengusaha
Fotokopi KTP/Paspor
Bukti Penghasilan*
Fotokopi Akte Pendirian/SIUP/TDP


Surat Ijin Profesi


 
*  Untuk Dokter / Profesional lainnya dapat berupa fotokopi Tabungan / SPT dan untuk  
    Pengusaha fotokopi Rekening Koran 3 bulan terakhir / SPT.
    Bila Anda mendapatkan batas kredit Rp 50 Juta atau lebih akan diperlakukan NPWP.

Langkah mudah mengajukan aplikasi Kartu Kredit BNI
  • Pastikan Anda Memenuhi persyaratan umum dan persyaratan dokumen.
  • Pastikan tanda tangan Anda sudah dibubuhkan pada tempatnya.
  • Pastikan KTP dan dokumen yang diperlukan sudah dilampirkan.

Informasi Biaya
Jenis Biaya
Platinum
Style Titanium
Emas
Biru
Iuran Tahunan :*

  
   
- Kartu Utama
600.000
500.000
240.000
120.000
- Kartu Tambahan
300.000
-

120.000

60.000
Bunga Belanja **  
3.25%
3.25%
2.95%
2.95%
Bunga Penarikan Tunai**
 
 4%
 
 4%
 
 3.75%
 
 3.75%
*dibayar pada awal tahun keanggotaan
** tarif bunga perbulan

Info Fasilitas & Kemudahan Kartu Kredit BNI
Info Fasilitas Transfer Balance           
Bila Anda sudah mengerti, memahami serta menyetujui tentang ketentuan dan syarat untuk pembuatan Kartu Kredit BNI silakan Anda lanjut ke langkah berikutnya.

PERSYARATAN DAN PANDUAN LAYANAN BIAYA KARTU KREDIT BNI

Dalam mengajukan permohonan Kartu Kredit BNI, terdapat persyaratan atau ketentuan umum sebagai berikut:
  1. Pada saat pengajuan permohonan pertama kali, Anda hanya boleh memilih salah satu jenis Kartu Kredit BNI yaitu Kartu Kredit BNI VISA atau BNI MasterCard.
  2. Apabila Anda telah memiliki salah satu jenis Kartu Kredit BNI, maka Anda dapat mengajukan permohonan untuk jenis Kartu Kredit BNI lainnya 1 (satu) tahun kemudian setelah kepemilikan kartu kredit yang pertama.
  3. Persyaratan:
    1. Penghasilan
        BNI VISA/MasterCard Emas : minimum Rp. 45 juta setahun.
        BNI VISA/MasterCard Biru : minimum Rp. 25 juta setahun.
    2. Usia (BNI VISA / MasterCard Emas & Biru)
        Pemegang kartu utama : minimum 21 tahun , maksimum 65 tahun.
        Pemegang kartu tambahan: minimum 17 tahun, maksimum 65 tahun.
  4. Dokumen pendukung yang harus dilampirkan beserta formulir isian aplikasi Kartu Kredit BNI adalah :
  DOKUMEN
Status Pemohon
Fotokopi KTP/Paspor
Bukti Penghasilan Asli*
Fotokopi Akte Pendirian/Siup/TDP
Surat Ijin Profesi
 Karyawan/TNI/Polisi X X    
 Dokter/Profesional X X   X
 Pengusaha X X X  
* Untuk Dokter/Profesional lainnya dapat berupa fotokopi Tabungan/SPT dan 
  untuk Pengusaha fotokopi Rekening  Koran 3 bulan terakhir/SPT.
  Bila Anda mendapat batas kredit Rp. 50 juta atau lebih akan diperlukan NPWP.


Panduan Layanan Biaya Kartu Kredit BNI
  Bunga
 
Jenis Kartu Kredit BNI Bunga Transaksi Ritel Bunga Penarikan Tunai
Master dan Visa Reguler, Affinity, BNI Matrix
2.95 %
3.75 %
Kartu Titanium & Platinum
3.25 %
4 %
  Iuran Tahunan
 
Jenis Kartu Biru Emas Style Titanium Platinum
Kartu Utama Rp. 120.000,- Rp. 240.000,- Rp. 500.000,- Rp. 600.000,-
Kartu Tambahan Rp.   60.000,- Rp. 120.000,- Free lifetime Rp. 300.000,-



          
  Biaya Keterlambatan Pembayaran dan Over Limit
 
Jenis Kartu Biru Emas Style Titanium Platinum
Biaya Keterlambatan 6% x Tagihan Minimum
(min Rp. 75.000,
max Rp. 100.000)
6% x Tagihan Minimum
(min Rp. 100.000,
max Rp. 150.000)
6% x Tagihan Minimum
(min Rp. 100.000,
max Rp. 200.000)
6% x Tagihan Minimum
(min Rp. 100.000,
max Rp. 200.000)
Biaya Over Limit 5% x Selisih Over limit
(min Rp. 40.000,
max Rp. 75.000)
5% x Selisih Over limit
(min Rp. 40.000,
max Rp. 100.000)
Rp. 75.000,- Rp. 75.000,-
Biaya Lain
   
 
KETERANGAN
BIAYA
Biaya Penggantian Kartu Biru & Emas Rusak/Hilang/dicuri
untuk kedua kali
Rp. 45.000,-
Biaya Penggantian Kartu Titanium & Platinum Rusak/Hilang/dicuri untuk kedua kali Rp. 50.000,-
Biaya Penarikan Tunai 6% dari jumlah penarikan tunai, atau :
- Minimal Rp. 50.000,- untuk Kartu Biru dan Emas
- Minimal Rp. 100.000,- untuk kartu Titanium dan Platinum

Biaya Salinan Tagihan Rp. 5.000,- / bulan  (setelah 3 bulan)
Biaya DanaPlus Kartu Biru & Emas

Biaya DanaPlus Kartu Titanium & Platinum
4% dari transaksi (min. Rp. 20.000,-)

4% dari transaksi (min. Rp. 30.000,-)
Biaya Penolakan Cek / Giro Rp. 30.000,-
Biaya Salinan Bukti Transaksi Rp. 30.000,-
Biaya Penalti Pembatalan SmartSpending Rp. 200.000,-
Biaya Bill Payment Rp. 3.500,-
Biaya Administrasi Materai Rp. 3.000,- (Rp. 250.000,- s/d Rp. 1.000.000,-)
Rp. 6.000,- (diatas Rp. 1.000.000,-)

CARA PEMBAYARAN KARTU KREDIT BNI

Pembayaran harus dilakukan sebelum atau pada tanggal jatuh tempo yang tertera pada Lembar Penagihan. Apabila pembayaran dilakukan setelah tanggal jatuh tempo atau kurang dari jumlah minimum maka Pemegang Kartu akan dikenakan biaya keterlambatan. Jumlah pembayaran dapat dipilih antara lain :
1. Pembayaran minimum 10% untuk Kartu Emas dari tagihan baru atau minimum Rp.50.000,- (mana yang lebih besar) ditambah cicilan tetap dan/atau pembayaran minimum tertunggak dan/atau over limit (bila ada). Apabila terdapat tunggakan maka pembayaran minimum sebelumnya akan terakumulasi dengan pembayaran minimum bulan ini.
2. Pembayaran minimum untuk Kartu Titanium / Platinum 10% dari tagihan baru atau minimum Rp. 100.000,- (mana yang lebih besar) ditambah cicilan tetap dan/atau pembayaran minimum tertunggak dan/atau over limit (bila ada). Apabila terdapat tunggakan maka pembayaran minimum sebelumnya akan terakumulasi dengan pembayaran minimum bulan ini.
3. Pembayaran penuh (seluruh jumlah tagihan baru)
4. Jumlah berapapun, antara pembayaran minimum dan tagihan baru.

Pembayaran dianggap telah terjadi setelah dana pembayaran tersebut masuk ke rekening Kartu Kredit BNI .

Nikmati kemudahan pembayaran Kartu Kredit BNI melalui fasilitas di bawah ini :


 Bank BNI
  ATM   Tanpa Biaya
  SMS Banking   Tanpa Biaya
  Internet Banking   Tanpa Biaya
  Kantor Cabang   Rp. 25.000,-*
  PhonePlus   Rp. 3.000,-
  Autodebit melalui PhonePlus   Tanpa Biaya
*Khusus nasabah dikenakan biaya Rp 10.000,-



 CIMB Niaga
  SST   Rp. 5000,-
  ATM   Rp. 5000,-
  Internet Banking   Rp. 5000,-
  Ponsel Banking
  Rp. 5000,-


  Permata Bank
  ATM   Rp. 5000,-
  Mobile Banking   Rp. 5000,-
  Internet Banking   Rp. 5000,-
  EDC Mini ATM
  Rp. 5000,-
  Call Center
  Rp. 5000,-


  Bank BCA
  ATM   Rp. 5000,-
  Klik BCA
  Rp. 5000,-
  m-BCA   Rp. 5000,-


  Bank BII
  ATM   Rp. 5000,-
  Internet Banking   Rp. 5000,-
  Phone Banking   Rp. 5000,-


  Bank Mandiri
  ATM   Rp. 5000,-
  Internet Banking   Rp. 5000,-
  Mobile Banking
  Rp. 5000,-
  Call Center
  Rp. 5000,-

  Bank Bukopin
  ATM  Tanpa Biaya
  Internet Banking  Rp. 5000,-

  Bank Danamon
  ATM  Rp. 5000,-

  Bank Tabungan Negara
  ATM  Rp. 5000,-


Fasilitas dan biaya di atas dapat berubah sewaktu-waktu yang akan disampaikan melalui media tertulis atau media lainnya.

Anda juga dapat melakukan pembayaran melalui (kliring/RTGS) dengan mencantumkan nomor Kartu Kredit BNI (16 digit) diikuti dengan nama pemegang kartu, besarnya biaya ditetapkan oleh masing-masing bank.
Untuk menghindari denda keterlambatan, silakan lakukan pembayaran 2-3 hari kerja sebelum jatuh tempo tagihan.
 
 
www.itm2004.com
www.canofgeeks.com
www.instrumenflighproductions.com

Sabtu, 19 Mei 2012

kartu kredit platinum BNI

PT Bank Negara Indonesia Tbk. (BNI) memperluas pasar pengguna kartu kredit dengan menerbitkan Kartu Kredit BNI Visa Platinum bernuansa batik pada penutupan acara Indonesia Fashion Week 2012 di Jakarta Convention Center, Minggu.Peluncuran kartu kredit ini ditandai dengan penyerahan Kartu Kredit BNI Visa Platinum Batik kepada tiga orang desainer terkemuka di Indonesia yaitu Anne Avantie, Musa dan Ferry Sunarto, yang diserahkan oleh Wakil Direktur Utama BNI Felia Salim.
Penerbitan Kartu Kredit BNI Visa Platinum Batik merupakan sebuah bentuk inspirasi dan dukungan BNI terhadap perkembangan dunia fashion Indonesia yang menyuguhkan karya-karya dan mengangkat potensi kekayaan budaya Indonesia di dalam negeri dan luar negeri melalui khasanah batik Indonesia.
Karya anak bangsa ini diwujudkan dan dipamerkan pada satu event besar Indonesia Fashion Week 2012 yang menghadirkan karya 400 desainer Indonesia, dan 10 diantaranya adalah karya mitra binaan BNI.
Menurut Felia, penerbitan Kartu Kredit BNI Visa Platinum Batik merupakan salah satu keuntungan kepada nasabah dan calon nasabah BNI, yang mencintai keindahan dan kekayaan karya anak bangsa Indonesia.
Bagi para pemegang Kartu Kredit BNI Visa Platinum Batik ini diberikan promo-promo menarik.
Saat ini BNI tercatat sebagai salah satu penerbit kartu kredit terbesar di Indonesia. Selama tahun 2011, Kartu Kredit BNI membukukan pertumbuhan yang sangat pesat mencapai lebih dari 28 persen, tumbuh di atas rata-rata industri yang hanya mencapai 9,1 persen.

BNI Visa Platinum Card adalah persembahan bagi Anda pribadi yang mapan dan sukses. Mengiringi kesuksesan Anda, batas kredit yang tinggi (mulai Rp. 75 juta) Kartu BNI Platinum memberikan kebebasan dalam bertransaksi diseluruh dunia di jutaan merchant atau ATM dalam jaringan Visa atau Plus. Baik untuk kebutuhan Anda pribadi, bisnis maupun keluarga tercinta, BNI Platinum senantiasa siap melayani Anda kapanpun dan dimanapun dalam meraih sukses demi sukses. Akses layanan dan fitur, kami sajikan lengkap melalui website, khusus bagi Anda Pribadi yang Istimewa.Mulai dari Travel Accident Insurance hingga Rp 4 milyar, Purchase protection hingga Rp 100 juta, dan juga Perisai Plus hingga Rp 300 juta.  Ditambah pula dengan fasilitas The Platinum Life yang terdiri dari Visa Platinum Club, Bon Appetite Club dan Luxury Golf Holidays yang merupakan penawaran - penawaran khusus dari merchant-merchant di dunia.